Monday, February 29, 2016

Penginapan Dekat Sikunir


Bukit Sikunir adalah salah satu obyek wisata di Dieng paling populer, tempat yang satu ini pertama kali dipopulerkan pada tahun 1982 oleh pemandu wisata lokal dieng yang kemudian dicantumkan di buku panduan wisata dunia pada tahun 1984.

Dimana letak Bukit Sikunir ???. Bukit sikunir terletak di desa wisata Sembungan, Kecamatan Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, Bukit sikunir terletak di ketinggian kurang lebih sekitar 2300 mdpl, Bukit Sikunir sampai sekarang memang masih menjadi Primadona di Dieng dikarenakan tempat wisata Dieng yang satu ini selalu memberikan kejutan kepada wisatawan yang mengunjunginya, dikenal karena keindahan golden sunrisenya yang membuat siapa saja ingin kembali lagi ketempat yang satu ini. Bukit Sikunir merupakan salah satu obyek wisata alam yang cukup populer di kalangan wisatawan, baik Domestik maupun Asing. Sikunir tak pernah sepi pengunjung dan hampir setiap hari ada saja wisatawan yang datang ke tempat yang satu ini.

diengnesia

Desa Sembungan yang merupakan desa yang paling dekat dengan Sikunir juga terdapat banyak penginapan berupa Hometay yang disewakan satu rumah atau sewa perkamar dengan tarif yang bervariatif mulai dari yang murah hingga yang mahal sesuai dengan fasilitas yang disediakan, Berikut Daftar Penginapan Dekat Sikunir di Desa Sembungan :
Homestay Cahaya ( Desa Sembungan )
Homestay Sikunir ( Desa Sembungan )
Homestay Le’ Doi ( Desa Sembungan )
Homestay Fajar Pagi ( Desa Sembungan )
Homestay Prambanan ( Desa Sembungan )
Homestay Sikarim ( Desa Sembungan )
Homestay Sikunir ( Desa Sembungan )
Homestay Rosalina ( Desa Sembungan )

Untuk Info Harga dan Reservasi Homestay Sikunir silahkan Menghubungi ( CP : 085747362565 )

INFO PENTING DI DIENG:

Dieng Culture Festival 2016 - Festival Seni dan Budaya Dieng


Dieng Culture Festival 2016 - Festival Seni dan Budaya Dieng.

Dieng Culture Festival merupakan Atraksi Wisata Budaya Dieng yang namanya sudah tidak asing lagi di dunia pariwisata Indonesia, salah satu Festival Budaya yang sangat sayang untuk dilewatkan disela waktu liburan anda, tahun ini Dieng Culture Festival yang ketujuh akan kembali digelar pada tanggal 5 hingga 7 Agustus 2016 di Pelataran Kompleks Candi Arjuna Dieng, Jawa Tengah, Indonesia.
Dieng Culture Festival kini merupakan salah satu Festival Indonesia yang ditunggu-tunggu karena beragam acaranya yang Romantis dan unik yang tidak bisa kita temukan di tempat lain, diantaranya, Jazz Atas Awan  Festival Lampion dan Kembang Api, dan Ruwatan Rambut Anak Gimbal Dieng yang khas dan Unik sebagai Acara inti, seperti apa serunya Acara Dieng Culture Festival 2016 ?, sekedar tips jika anda ingin mengikuti acara Dieng Culture Festival 2016, tipsnya adalah sebagai berikut: 
carilah Penginapan dekat Acara Dieng Culture Festival agar tidak repot dan ketinggalan acaranya, tiket Dieng Culture Festival bisa anda beli secara online di website resmi Dieng Culture Festival, Bawalah perlengkapan pakaian hangat karena suhu udara di dieng pada bulan agustus biasanya sangat dingin, persiapkan transportasi menuju dieng mulai dari tiket kereta api, tiket bus, ataupun tiket pesawat.

Semoga tips yang tulus bermanfaat, Sampai jumpa di Acara Dieng Culture Festival 2016

Wednesday, February 24, 2016

Paket Wisata Murah ke Dieng


Paket Wisata Dieng Murah 2016 adalah paket wisata dieng dengan durasi waktu 2 hari 1 malam, yang kami kemas untuk anda yang ingin bermalam di dieng dengan budget yang hemat namun dengan pelayanan yang maksimal.

Berikut detail tour yang akan anda dapatkan di Promo Paket Wisata Dieng Murah 2016 ;

. Rute Wisata

Taman Wisata Alam Telaga Warna, Telaga Pengilon, Komplek Pertapaan Mandala Sari
Obyek Wisata Alam Kawah Sikidang
Obyek Wisata Komplek Candi Arjuna
Dieng Plateau Theater
Sumur Jalatunda
Batu Pandang Ratapan Angin
Bukit Sikunir (Golden Sunrise )
Tuk Bima Lukar ( Mata Air Awet Muda )
Telaga Menjer            
.Fasilitas Tour

Transportasi antar jemput dari wonosobo – dieng ( dengan mobil : APV / XENIA /LUXIO / elf / tergantung jumlah peserta). Makan 4 x Selama di dieng
Tiket obyek wisata Dieng
Homestay 1 malam, 1 kamar 3 orang
Driver dan BBM
Tour guide
Dokumentasi
. Itinerary Paket Wisata Dieng

(Meeting point dari Wonosobo, penjemputan jam 07.00 pagi)

Jam Kegiatan ;
Hari ke Pertama
07.00 – 07.30 – Penjemputan di wonosobo (terminal mendolo) bagi wisatawan yang berasal dari Jakarta, rekomendasi start dari terminal jakarta sore hari.
07.00-08.00 Sarapan pagi di kota wonosobo.
08.00-08.45  Perjalanan wonosobo – dataran tinggi dieng Jarak wonosobo-dieng 26km, ditempuh sekitar 45 menit perjalanan.
08.45-12.00 – Kunjungan wisata , dan obyek wisata yang dikunjungi : Telaga menjer, Kawah Sikidang dan Komplek Komlplek Candi Arjuna, dan dilanjutkan kembali ke penginapan untuk ISHOMA ( istirahat, sholat, dan makan siang )
12.00-14.00 – istirahat, sholat dan makan siang
14.00-15.00 – melanjutkan tour ke Obyek wisata yang dikunjungi : Telaga warna, telaga pengilon, dan goa alam ( Goa Semar, Goa Sumur, dan Goa Jaran), tour dilanjutkan menuju batu pandang ratapan angin dan dieng plateau teather.
15.00-17.00 – tiba di Batu Pandang Ratapan Angin dan Dieng Plateau Teather, kembali ke penginapan.
17.00-17.30 – tiba di penginapan, istirahat, acara bebas
18.00-20.00 – makan malam, istirahat, acara bebas
Hari ke Kedua
03.30-04.00 bangun pagi, prepare, tour dilanjutkan menuju ke bukit sikunir
04.00-04.30 tiba di bukit sikunir, mendaki menuju puncak Sikunir, ditempuh dengan jalan kaki 800 meter dengan durasi kurang lebih 30 menit dari tempat parkir.
04.30-06.30 tiba di sikunir, Explore sikunir, menikmati keindahan negeri di atas awan dan golden sunrise sikunir
06.30-07.00 turun dari bukit sikunir menuju telaga cebong
07.00-09.00 explore telaga cebong dan kembali ke penginapan, sarapan pagi dan istirahat
09.00-11.00 tour dilanjutkan menuju Ke objek wisata berikutnya yaitu, Sumur Jalatunda,
11.00-12.00 -kembali ke homestay, istirahat,  Packing, Check Out ( prepare kembali ke kota wonosobo)
12.00-13.00 -tour dilanjutkan kembali menuju wisata belanja ke Pusat Oleh-Oleh Trisakti Dieng dan dilanjutkan menuju objek Wisata Tuk Bimalukar, dan menuju kota wonosobo
13.00-14.00 – tiba di kota Wonosobo, makan Siang, makanan khas wonosobo yaitu mie ongklok (Biaya sendiri), dilanjutkan kembali ke terminal mendolo untuk pulang ke Jakarta.
14.00 – 14.30 – tiba di terminal mendolo, tour selesai, sayonara dieng
** Itinerary paket perjalanan wisata kami fleksibel, dan dapat disesuaikan kembali dengan kebutuhan.

HARGA PAKET WISATA DIENG MURAH 2016 2HARI 1 MALAM Silahkan Menghubungi kami : CP 085747362565, Pin - 52390ca6

NB ; Harga paket bisa berubah sesuai jumlah peserta dan kota penjemputan.

* Promo Paket Wisata Dieng Murah 2016 hanya berlaku untuk hari liburan biasa, tidak untuk liburan Lebaran, Natal, dan Tahun Baru